PENYAMPAIAN DOKUMEN SAKIP PTA MATARAM
Sumbawa - Jumat (17/02) Pengadilan Agama Sumbawa Besar mengikuti kegiatan Penyampaian Dokumen SAKIP PTA Mataram secara virtual Zoom Meeting yang diadakan oleh Pengadilan Tinggi Agama Mataram.
Kegiatan ini diikuti oleh Wakil Ketua, YM Erpan, S.Ag. dan Analis Pengelola Peradilan, Muhammad Fauzan Fikri, S.H. yang bertempat di Ruang Media Center pada pukul 14.00 WITA.
Dalam penyampaian materi, narasumber menyampaikan bahwa dengan adanya IKU yang baru, seluruh Satuan Kerja harus menyesuaikan dengan IKU yang baru tersebut di dokumen SAKIPnya dan memberikan agar seluruh dokumen SAKIP disiapkan untuk penyampaian dokumen SAKIP tersebut.
“S.I.A.P. – Semangat, Inovatif, Aktual, Profesional”
(DRPS-Tim-Red)